David Liu akhirnya merilis gOS 3 Gadgets Beta, distro ini dibuat based on Ubuntu 8.04 Hardy Heron, dengan tambahan fitur baru seperti Google Gadgets, Mozilla Prism, dan Wine versi stabil.
Google Gadgets memperkaya aplikasi yang ada, karena banyaknya apliasi web dari google yang tersedia. Mozilla Prism membuat aplikasi web bisa dijalankan seolah-olah sebagai aplikasi biasa tanpa membuka web browser. Berikut beberapa screenshoot dari desktop saya.
Google Gadgets memperkaya aplikasi yang ada, karena banyaknya apliasi web dari google yang tersedia. Mozilla Prism membuat aplikasi web bisa dijalankan seolah-olah sebagai aplikasi biasa tanpa membuka web browser. Berikut beberapa screenshoot dari desktop saya.
Diperkaya dengan Google Gadgets
Disertai dengan aplikasi standar seperti Openoffice, Thunderbird Mail, Terminal Server Client, Pidgin IM, banyak lagi
Yahoo Mail dijalankan sebagai aplikasi dengan Mozilla Prism